Rabu, 30 Mei 2012

Renungan

Assalaamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

.**Renungan**.

Suatu hari, Imam Al-Ghazali berkumpul dengan murid-muridnya lalu beliau bertanya
Imam Ghazali = " Apakah yang paling dekat dengan diri kita di dunia ini ?
Murid 1 = " Orang tua "
Murid 2 = " Guru "
Murid 3 = " Teman "
Murid 4 = " Kaum kerabat "
Imam Ghazali = " Semua jawapan itu benar. Tetapi yang paling dekat dengan kita ialah MATI. Sebab itu janji Allah bahawa setiap yang bernyawa pasti akan mati ( Surah Ali-Imran :185).

Imam Ghazali = " Apa yang paling jauh dari kita di dunia ini ?"
Murid 1 = " Negeri Cina "
Murid 2 = " Bulan "
Murid 3 = " Matahari "
Murid 4 = " Bintang-bintang "
Iman Ghazali = " Semua jawaban itu benar. Tetapi yang paling benar adalah MASA LALU. Bagaimanapun kita, apapun keadaan kita, tetap kita tidak akan dapat kembali ke masa yang lalu. Oleh sebab itu kita harus menjaga hari ini, hari esok dan hari-hari yang akan datang dengan perbuatan yang sesuai dengan ajaran Agama".

Iman Ghazali = " Apa yang paling besar didunia ini ?"
Murid 1 = " Gunung "
Murid 2 = " Matahari "
Murid 3 = " Bumi "
Imam Ghazali = " Semua jawaban itu benar, tapi yang besar sekali adalah HAWA NAFSU (Surah Al A'raf: 179). Maka kita harus hati-hati dengan nafsu kita, jangan sampai nafsu kita membawa ke neraka."

IMAM GHAZALI" Apa yang paling berat didunia? "
Murid 1 = " Baja "
Murid 2 = " Besi "
Murid 3 = " Gajah "
Imam Ghazali = " Semua itu benar, tapi yang paling berat adalah MEMEGANG AMANAH (Surah Al-Azab : 72 ). Tumbuh-tumbuhan, binatang, gunung, dan malaikat semua tidak mampu ketika Allah SWT meminta mereka menjadi khalifah pemimpin) di dunia ini. Tetapi manusia dengan sombongnya berebut-rebut menyanggupi permintaan Allah SWT sehingga banyak manusia masuk ke neraka kerana gagal memegang amanah."

Imam Ghazali = " Apa yang paling ringan di dunia ini ?"
Murid 1 = " Kapas"
Murid 2 = " Angin "
Murid 3 = " Debu "
Murid 4 = " Daun-daun"
Imam Ghazali = " Semua jawaban kamu itu benar, tapi yang paling ringan sekali didunia ini adalah MENINGGALKAN SOLAT . Gara-gara pekerjaan kita atau urusan dunia, kita tinggalkan solat "

Imam Ghazali = " Apa yang paling tajam sekali di dunia ini? "
Murid- Murid dengan serentak menjawab = " Pedang "
Imam Ghazali = " Itu benar, tapi yang paling tajam sekali didunia ini adalah LIDAH MANUSIA. Kerana melalui lidah, manusia dengan mudahnya menyakiti hati dan melukai perasaan saudaranya sendiri "..

Manfaat Shalat 5 waktu

Dr. Alexis Carel, seorang Pemenang hadiah nobel dalam bidang kedokteran, dan Direktur riset Rockfeller Foundation Amerika, memberikan pernyataan sebagai berikut: ?Sholat memunculkan Aktifitas pada perangkat tubuh dan anggota tubuh. Bahkan sebagai sumber aktifitas terbesar yang dikenal sampai saat ini. Sebagai seorang dokter, saya melihat banyak pecandu narkoba yang gagal dalam pengobatan. Ketika pecandu narkoba itu dibiasakan mengerjakan sholat, justru ketergantungan mereka pada narkoba jadi hilang. Sesungguhnya Sholat bagaikan tambang Radium yang menyalurkan sinar dan melahirkan kekuatan diri. Sholat menciptakan fenomena yang mencengangkan, mendatangkan Mukjizat?. Semua gerakan, sikap dan prilaku dalam Sholat dapat melemaskan otot yang kaku, mengendorkan tegangan system syaraf, menata dan mengkonstruksi persendian tubuh, sehingga mampu mengurangi atau bahkan menghilangkan stress. Dengan sholat lima waktu dapat melatih disiplin mental yang jujur.

Dengan menjalankan sholat yang baik, kita akan selalu bicara benar, sesuai dengan kata hati, kenyataan dan perbuatannya. Juga bicara yang mempunyai nilai sopan, bagus, dan bermanfaat. Sebab lisan kita sudah dibiasakan mengucap kalimat-kalimat suci dalam menjalankan sholat. Dalam sholat, disiplin berpikir akan menentukan arti sholat. Disiplin berpikir disebut khusyuk, ialah penyerahan dan pembulatan kekuatan jiwa dan akal budi pada Allah. Membiasakan khusyuk akan mudah disiplin berpikir yang lain. Khusyuk sangat menentukan produktivitas pahala secara langsung, dan mudah menciptakan konsentrasi jiwa waktu belajar, tenang, tertib, dan pemusatan pikiran serta perhatian, mutlak diperlukan bagi ahli ilmu dan pelajar serta mahasiswa, sehingga terhindar dari pikiran-pikiran negatif melakukan penyalahgunaan narkoba. Dr. Alexis Carel, seorang Pemenang hadiah nobel dalam bidang kedokteran, dan Direktur riset Rockfeller Foundation Amerika, memberikan pernyataan sebagai berikut: ? Sholat memunculkan Aktifitas pada perangkat tubuh dan anggota tubuh. Bahkan sebagai sumber aktifitas terbesar yang dikenal sampai saat ini. Sebagai seorang dokter, saya melihat banyak pecandu narkoba yang gagal dalam pengobatan. Ketika pecandu narkoba itu dibiasakan mengerjakan sholat, justru ketergantungan mereka pada narkoba jadi hilang. Sesungguhnya Sholat bagaikan tambang Radium yang menyalurkan sinar dan melahirkan kekuatan diri. Sholat menciptakan fenomena yang mencengangkan, mendatangkan Mukjizat?. Semua gerakan, sikap dan prilaku dalam Sholat dapat melemaskan otot yang kaku, mengendorkan tegangan system syaraf, menata dan mengkonstruksi persendian tubuh, sehingga mampu mengurangi atau bahkan menghilangkan stress. Dengan sholat lima waktu dapat melatih disiplin mental yang jujur. Dengan menjalankan sholat yang baik, kita akan selalu bicara benar, sesuai dengan kata hati, kenyataan dan perbuatannya. Juga bicara yang mempunyai nilai sopan, bagus, dan bermanfaat. Sebab lisan kita sudah dibiasakan mengucap kalimat-kalimat suci dalam menjalankan sholat. Dalam sholat, disiplin berpikir akan menentukan arti sholat. Disiplin berpikir disebut khusyuk, ialah penyerahan dan pembulatan kekuatan jiwa dan akal budi pada Allah. Membiasakan khusyuk akan mudah disiplin berpikir yang lain. Khusyuk sangat menentukan produktivitas pahala secara langsung, dan mudah menciptakan konsentrasi jiwa waktu belajar, tenang, tertib, dan pemusatan pikiran serta perhatian, mutlak diperlukan bagi ahli ilmu dan pelajar serta mahasiswa, sehingga terhindar dari pikiran-pikiran negatif melakukan penyalahgunaan narkoba...

sekian terima kasih... :)

Kamis, 24 Mei 2012

6 Cara Mudah Membuat Orang Lain Suka Kita



1. Sungguh-sungguh berminat terhadap orang lain.



Cara pertama membuat orang lain menyukai kita adalah dengan menunjukkan minat terhadap orang lain. Berminat terhadap orang lain dapat berarti suka bergaul dan berinteraksi dengan orang lain. Hal ini berkaitan erat dengan tingkat kecerdasan sosial yang kita miliki. Semakin baik kecerdasan sosial yang kita miliki, akan memudahkan kita untuk bergaul dan berinteraksi dengan orang lain. Hal inilah nantinya yang akan membuat orang lain tersebut menyenangi diri kita. Selain itu, kita akan mendapatkan lebih banyak kawan dalam waktu 2 bulan dengan cara menjadi tertarik pada orang lain dibandingkan dengan yang kita peroleh dalam waktu 2 tahun dengan cara mengusahakan orang lain tertarik pada anda.


2. Tersenyumlah



Prof. James V. Mc Connell, seorang psikolog dari Michigan pernah berkata: “Orang yang tersenyum, cenderung mampu mengatasi, mengajar dan menjual dengan lebih efektif dan membesarkan anak-anak yang lebih bahagia”. Pembaca yang budiman, dengan tersenyum kepada orang yang kita jumpai, menunjukkan bahwa kita senang berjumpa dengan dia. Senyuman yang tulus bermakna bahwa kita sedang merasa senang. Dan rasa senang merupakan salah satu bentuk emosi positif yang dapat kita “tularkan” kepada orang lain. Kondisi yang menyenangkan inilah yang memungkinkan kita untuk berinteraksi dengan lebih baik. Nah, bagaimana kalau pada saat itu kita tengah mendapatkan masalah? Paksakan diri untuk tersenyum. Latihlah diri kita untuk mampu tersenyum bagaimanapun masalah menghimpit kita. Dengan memaksakan diri untuk tersenyum, akan mampu mengurangi rasa kesal/marah/sedih yang timbul karena adanya masalah. Penulis tertarik dengan sebuah pepatah Cina kuno yang mengatakan: “Seseorang tanpa wajah tersenyum tidak boleh membuka toko”. Apa makna dari pepatah tersebut? Ya…. Senyuman yang diberikan oleh pelayan toko, akan membuat pembeli merasa senang untuk belanja di toko tersebut yang pada gilirannya nanti akan menjadi pelanggan setia. Makna yang lebih luas adalah dengan tersenyum kepada seseorang akan membuat orang tersebut menyukai kita dan segala hal yang berhubungan dengan kita(termasuk usaha kita).


3. Ingatlah nama seseorang



Yakinkah pembaca bahwa rata-rata orang menaruh minat kepada namanya sendiri dari pada nama orang lain di dunia ini? Oleh sebab itu, agar kita disenangi oleh orang lain maka kita perlu menyebut nama orang tersebut ketika bertemu dengannya. Ingatlah dengan baik nama orang itu, dan panggil nama itu dengan nada yang bersahabat. Jika hal itu sudah dilakukan, maka berarti kita sudah memberikan pujian kepadanya. Hati-hati, jangan sampai salah menyebut nama seseorang, karena hal itu akan menimbulkan rasa yang kurang enak dihati orang yang punya nama. Kita juga tidak boleh lupa dengan nama seseorang yang pernah kita temui. Hal ini memang sulit dilakukan. Bisa jadi karena kita jarang bertemu, atau baru ketemu sekali dengan rentang waktu yang lama. Bisa juga disebabkan karena kita tidak meluangkan waktu, energi dan konsentrasi untuk mengingat nama seseorang. Oleh sebab itu, agar kita disenangi oleh orang lain, mari kita berlatih untuk mengingat nama seseorang. Ingatlah:”nama mempunyai keajaiban dan merupakan milik orang itu”.


4. Jadilah pendengar yang baik.



Tuhan menciptakan manusia dengan satu mulut dan dua telinga. Hal ini berarti kita diminta untuk lebih banyak mendengar daripada berbicara. Menjadi pendengar yang baik. Orang lebih suka kepada pendengar yang baik daripada pembicara yang baik. Menjadi pendengar yang baik merupakan suatu keterampilan dan kemampuan yang jarang dan susah untuk dimiliki. Dale carnegie mengingatkan bahwa: “ orang yang menjadi lawan bicara anda seratus kali lebih tertarik dengan diri mereka, keinginan, masalah mereka dibandingkan dengan minat mereka pada anda dan masalah anda” Oleh sebab itu, kita perlu mempelajari dan memiliki keterampilan menjadi pendengar yang baik. InsyaAllah, penulis akan mencoba menulis hal tersebut diwaktu mendatang.


5. Buat orang lain merasa penting



Cara terakhir yang dikemukakan oleh Carnegie adalah buat seseorang merasa dirinya penting. Apabila kita hanya mementingkan diri sendiri, sehingga tidak mampu memberikan perhatian dan penghargaan kepada orang lain, kita akan menemui kegagalan. Merasa diri kita orang penting dan menggangap remeh orang lain bukanlah suatu sikap yang terpuji. Hal itu akan menyebabkan kebencian terhadap diri kita. Orang akan cenderung menjauhi kita.


6. Bicarakan minat-minat orang lain



Sebagaimana yang telah dikemukakan diatas, bahwa orang lebih suka dan tertarik untuk membicarakan hal-hal yang berhubungan dengan dirinya. Salah satunya adalah minat yang dimilikinya. Jika anda mengetahui bahwa orang yang menjadi lawan bicara anda menyukai masalah politik, ajaklah dia berbicara tentang situasi politik yang sedang berjalan. Tunjukkan kepadanya bahwa anda juga berminat terhadap masalah politik dengan memberikan berbagai tanggapan. Doronglah dia untuk berbicara lebih jauh tentang hal tersebut, sehingga menimbulkan semangat dalam diri mereka. Adanya semangat untuk berbicara dengan kita, serta keinginan kita untuk membicarakan hal-hal yang menjadi minatnya itulah yang nantinya membuat dia menyenangi kita. Dia merasa nyaman dan enak bergaul dengan kita.

Rabu, 23 Mei 2012

Kata - Kata Gombal :D

Kata kata gombal - Kata kata berikut ini merupakan kumpulan kata kata rayuan yang paling tepat buat kamu kalau mau ngerayu pacar atau juga buat ngegebet cewek idaman kamu.

Nah, kalau mau gunakan kata kata gombal ini kamu terlebih dahulu harus belajar untuk memakainya dan menyesuaikan suasana dengan cewek yang menjadi incaran gombalan. Karena kalau dipake sembarangan saja, bisa-bisa kamu dapat gamparan dari si cewek... hehehehe.....

Kata kata gombal


 "Mau jadi TTMku gak? Teman Tapi Menikah"

"Aku udah pernah jatuh dari jembatan.. aku udah pernah jatuh dari tangga.. Semuanya gak enak. Tapi ada satu jatuh yang paling enak, yaitu jatuh cinta sama kamu.."

MENGAGUMIMU ADALAH KEINDAHAN MATAKU, TAPI DAPAT MEMILIKIMU ADALAH KEINDAHAN HATIKU

Menunggu itu tidak terlalu buruk, ketika kamu telah mengetahui pasti apa yang kamu tunggu. Jangan Menunggu YangTak Pasti

Tidak peduli seberapa sederhanya dan ketidakjelasan kamu. tapi bagi aku kamu adalah kesempurnaan yang memiliki kejelasan.

SESAKIT-SAKITNYA KAMY DIKHIANATI, MASIH BAGUS KARENA BUKAN KAMU YANG BERKHIANAT!

"Aku tahu satu jam itu 60 menit dan satu menit itu 60 detik. Tapi aku gak pernah tahu kalau satu detik tanpa kamu itu seperti seumur hidup.. "

Aku begitu benci mencintai kamu, karena aku tidak tahu siapa yang kamu cintai

Aku tidak ingin seseorang yg mencintai aku ketika aku sedang memiliki segalanya Aku ingin seseorang yang mencintai aku ketika aku tidak memiliki apapun! Karena jika ia mencintai aku dari nol, ia juga dapat mencintai aku ketika aku lebih dari nol ketika aku memiliki segalanya!

Untuk mengetahui kamu jatuh cinta " hal yang paling sulit untuk kamu katakan adalah selamat tinggal

Cinta oh cinta. Mengapa kamu melewati pintu aku ? Beritahu aku jika kamu kembali biar nanti aku akan membuka pintu ini untuk kamu! BuatSeseorang

 "Pulsa aku berkurang tiap sms kamu, tp kok cinta nya nambah terus ya?"

Gak terasa ujan makin deras, Sederas cintaku padamu Ternyata tempat yg paling indah tuh bukan d bulan...

Tempat yg paling indah tuh, d sisi kamu...

Kalo aku jadi lalat, aku mau kok bikin tahi lalat di hati mu

Kata - Kata Bijak Ku.. :D

Ini sedikit dari banyaknya kata-kata bijak.. Cekidot!!!

Orang yang berpikiran negatif selalu melihat kesulitan dalam setiap kesempatan, Sedangkan orang sukses selalu mencari kesempatan dalam setiap kesulitan.

Hati-hati dengan cinta, karena cinta juga dapat membuat orang sehat menjadi sakit, orang gemuk menjadi kurus, orang normal menjadi gila, orang kaya menjadi miskin, raja menjadi budak, jika cintanya itu disambut oleh para pecinta palsu.

Lebih mudah untuk melawan ribuan orang bersenjata lengkap dibandingkan melawan kesombongan diri sendiri.

Apa yang anda lakukan hari ini, merupakan kunci kebaikan ataupun juga kehancuran hari esok anda. Lakukanlah yang terbaik untuk hari ini.

Hal tersulit dalam kehidupan ini bukanlah untuk melampaui orang lain, tetapi melampaui ego dan diri kita sendiri.

Banggalah pada dirimu sendiri, Meski ada yang tak Menyukai. Kadang mereka membenci karena Mereka tak mampu menjadi seperti dirimu.

 Sukses itu bagaikan bayangan, Semakin dikejar semakin menjauh. Jadi, abaikan hal itu dan jalanilah hidup apa adanya. Niscaya sukses akan mengikutimu.

Jika niat sudah terpancang karena Allah, tidak akan ada halangan yang bisa menghentikan seseorang melakukan sesuatu. Niat karena Allah ialah motivator yang utama dan seharusnya menjadi satu-satunya motivator kita.

 Jangan sampai kita terlena untuk memenuhi kekayaan duniawi yang sifatnya hanya sementara saja, hingga kita lupa akan tugas kita yang sesungguhnya di dunia ini yaitu mengumpulkan perbekalan untuk menuju kampung akhirat yang kekal. Jadi perkayalah diri Anda baik dengan materi maupun dengan rohani, dan bagikan kekayaan tersebut kepada yang lebih membutuhkan.

Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakan. Tetapi sering kali kita terpaku terlalu lama pada pintu yang tertutup sehingga tidak melihat pintu lain yang dibukakan bagi kita.

Dalam hidup,terkadang kita lebih banyak mendapatkan apa yang tidak kita inginkan. Dan ketika kita mendapatkan apa yang kita inginkan, akhirnya kita tahu bahwa yang kita inginkan terkadang tidak dapat membuat hidup kita menjadi lebih bahagia.

Bermimpilah tentang apa yang ingin kamu impikan, pergilah ke tempat-tempat kamu inginkan, Jadilah seperti yang kamu inginkan, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan.

Masa depan yang cerah berdasarkan pada masa lalu yang telah dilupakan Kamu tidak dapat melangkah dengan baik dalam kehidupan kamu sampai kamu melupakan kegagalan kamu dan rasa sakit hati.

Waktu kamu lahir, kamu menangis dan orang-orang di sekelilingmu tersenyum. Jalanilah hidupmu sehingga pada waktu kamu meninggal, kamu tersenyum dan orang-orang di sekelilingmu menangis.

Semoga kamu mendapat cukup kebahagiaan untuk membuat kamu bahagia, cukup cobaan untuk membuat kamu kuat, cukup penderitaan untuk membuat kamu menjadi manusia yang sesungguhnya, dan cukup harapan untuk membuat kamu positif terhadap kehidupan.

Yang memimpin wanita bukan akalnya, melainkan hatinya. Hari ini bila ia datang, jangan biarkan ia berlalu pergi. Esok kalau ia masih bertandang, jangan harap ia akan datang kembali.

Wanita sulit jatuh cinta, karena lebih baik menunggu pria setia daripada menerima yg datang, tapi bisa pergi kapan saja.

Jangan terburu-buru dalam cinta. Lebih baik menunggu seseorang yg tepat bagi hidupmu selamanya daripada hanya sementara.

Jika dia memilih tuk tinggalkanmu, jgn memohonnya bertahan. Jika dia tak bisa terima kamu apa adanya, temukan seseorang yg bisa!

Jika kamu biarkan masa lalu mengusik hidupmu saat ini, kamu tak akan pernah bisa berikan yg terbaik tuk dapat masa depan yg baik

Belajarlah dari mereka di atasmu. Nikmati hidup bersama mereka di sampingmu. Jangan remehkan mereka di bawahmu.

Kadang kamu terlalu memikirkan indahnya masa lalu hingga menutup diri saat ini. Lupakan mereka, temukan bahagiamu.

Kita tdk bs mencegah atau menghapus perasaan. Kita hanya bs mengendalikannya, atau dikendalikan olehnya.

Masa lalu memang menyimpan banyak kenangan, namun itu bukan alasan tuk tak terus melangkah ke depan.

Banyak hal dalam hidup ini yg bisa membahagiakanmu, namun tak ada yg lebih bahagia daripada cinta dari seseorang yg kamu cintai.

Sekian kata kata bijak hari ini.. :)

Lirik lagu L'Arc En Ciel - Stay Away

Download lagunya disini

Nuke dashita daichi de
te ni ireta no wa jiyuu
maybe lucky maybe lucky
i dare say i'm lucky

Reeru no ue ni sotte
doko made yukeru kana
maybe lucky maybe lucky
i dare say i'm lucky

yakimashi no sekai ni
wa hikarenai kara
kimi no mirai wa acchi
saa trying trying in yourself

causes stain stay away
causes stain stay away

massara na taiyou wa
dare ni mo furi sosogu
maybe happy maybe happy
i dare say i'm happy

urusaku iwanaide ne
shizunde shimau kara
maybe happy maybe happy
i dare say i'm happy

kara mitsuku sekai ni
wa unzara nano sa
kagefumi shitenaide
saa trying trying in yourself

causes stain stay away
causes stain stay away
causes stain stay away
right away on ! BOTHER ME

umarenagara boku
wa muhou jyoutai sa
ishi koro korogashi
saa trying trying in myself

causes stain stay away
causes stain stay away
causes stain stay away
right away .....

ukabu kumo no you ni
dare mo boku o
tsukamenai nani mo kamo o
kowashi jiyuu no moto ni umareta

END
Arigato

Lirik Lagu LAST CHILD - SELURUH NAFAS INI


Cekidot.. :D


Lihatlah luka ini yang sakitnya abadai
Yang terbalut hangatnya bekas pelukmu
Aku tak akan lupa, tak akan pernah bisa
Tentang apa yang harus memisahkan kita

Saat ku tertatih
Tanpa kau di sini
Kau tetap ku nanti
Demi keyakinan ini

Jika memang dirimulah tulang rusuk ku
Kau akan kembali pada tubuh ini
Kuakan tua dan mati dalam pelukmu
Untukmu seluruh nafas ini

Kita telah lewati rasa yang telah mati
Bukan hal baru bila kau tinggalkan aku
Tanpa kita mencari jalan untuk kembali
Takdir cinta yang menuntunmu kembai padaku

Di saatku tertatih (saat ku tertatih)
Tanpa kau di sini(tanpa kau di sini)
Kau tetap kunanti
Demi keyakinan ini

Jika memang kau terlahir hanya untukku
Bawalah hatiku dan lekas kembali
Ku nikmati rindu yang datang membunuhku
Untukmmu seluruh nafas ini

Dan ini yang terakhir aku menyakitimu
Ini yang terakhir aku meninggalkanmu
Takkan ku sia - siakan hidupmu lagi

Ini yang terakhir dan ini yang terakhir
Takkan ku sia - siakan hidupmu lagi

Jika memang dirimulah tulang rusukku (terlahir untukku)
Kau akan kembali pada tubuh ini(bawa hatiku kembali)
Ku akan tua dan mati dalam pelukmu
Untukmu seluruh nafas ini

Jika memang kau terlahir hanya untukku
Bawalah hatiku dan lekas kembali
Ku nikmati rindu yang membunuhku
Untukmu seluruh nafas ini
Untukmu seluruh nafas ini......

Ciri Ciri Seseorang Mencintai Kamu

Dalam kehidupan, kamu tidak sedar apa yang dilakukan oleh seseorang terhadap diri kamu merupakan satu petanda yang dia mencintai kamu. Dia tidak ingin kamu tahu secara terus daripada mulut dia tetapi dia menunjukkannya melalui perbuatan. Berikut merupakan 24 ciri-ciri yang dilakukan oleh seseorang yang menunjukkan bahawa dia mencintai kamu.
Orang yang mencintai kamu tidak pernah mampu memberikan alasan kenapa dia mencintai kamu. Yang dia tahu di hati dan matanya hanya ada kamu satu-satunya.

  • Walaupun kamu sudah memiliki teman istimewa atau kekasih, dia tidak perduli! Baginyayang penting kamu bahagia dan kamu tetap menjadi impiannya.
  • Orang yang mencintai kamu selalu menerima kamu apa adanya, di hati dan matanya kamu selalu yang tercantik walaupun mungkin kamu merasa berat badan kamu sudah bertambah.
  • Orang yang mencintai kamu selalu ingin tahu tentang apa saja yang kamu lalui sepanjang hari ini, dia ingin tahu kegiatan kamu.
  • Orang yang mencintai kamu akan mengirimkan SMS seperti ‘selamat pagi’, ‘selamat hari minggu’, ‘selamat tidur’, ‘take care’, dan lain-lain lagi, walaupun kamu tidak membalas SMS nya, kerana dengan kiriman SMS itu lah dia menyatakan cintanya, menyatakan dalam cara yang berbeza, bukan “aku CINTA padamu”, tapi berselindung ayat selain kata cinta itu.
  • Jika kamu menyambut hari jadi dan kamu tidak mengundangnya ke majlis yang kamu adakan, setidak-tidaknya dia akan menelefon untuk mengucapkan selamat atau mengirim SMS
  • Orang yang mencintai kamu akan selalu mengingat setiap kejadian yang dia lalui bersama kamu, bahkan mungkin kejadian yang kamu sendiri sudah melupakannya, kerana saat itu ialah sesuatu yang berharga untuknya. dan saat itu, matanya pasti berkaca. kerana saat bersamamu itu tidak boleh berulang selalu.
  • Orang yang mencintai kamu selalu mengingati setiap kata-kata yang kamu ucapkan, bahkan mungkin kata-kata yang kamu sendiri lupa pernah mengungkapkannya. Kerana dia menyematkan kata-katamu di hatinya, berapa banyak kata-kata penuh harapan yang kau tuturkan padanya, dan akhirnya kau musnahkan? Pasti kau lupa, tetapi bukan orang yang mencintai kamu.
  • Orang yang mencintai kamu akan belajar menggemari lagu-lagu kegemaran kamu, bahkan mungkin meminjam CD milik kamu, kerana dia ingin tahu apa kegemaran kamu – kesukaan kamu kesukaannya juga, walaupun sukar meminati kesukaan kamu, tapi akhirnya dia berjaya.
  • Kalau kali terakhir kalian bertemu kamu mungkin sedang selesema, atau batuk-batuk, dia akan sentiasa mengirim SMS atau menelefon untuk bertanya keadaan kamu – kerana dia bimbangkan tentang kamu, peduli tentang kamu.
  • Jika kamu mengatakan akan menghadapi ujian, dia akan menanyakan bila ujian itu berlangsung, dan saat harinya tiba dia akan mengirimkan SMS ‘good luck’ untuk memberi semangat kepada kamu.
  • Orang yang mencintai kamu akan memberikan suatu barang miliknya yang mungkin buat kamu itu ialah sesuatu yang biasa, tetapi baginya barang itu sangat istimewa.
  • Orang yang mencintai kamu akan terdiam sesaat, ketika sedang bercakap di telefon dengan kamu, sehingga kamu menjadi bingung. Sebenarnya saat itu dia merasa sangat gugup kerana kamu telah menggegarkan dunianya.
  • Orang yang mencintai kamu selalu ingin berada di dekat kamu dan ingin menghabiskan hari-harinya hanya dengan kamu.
  • Jika suatu saat kamu harus pindah ke daerah lain, dia akan sentiasa memberikan nasihat agar kamu waspada dengan persekitaran yang boleh membawa pengaruh buruk kepada kamu dan jauh.
  • Dihatinya dia benar-benar takut kehilangan kamu, pernah dengar ‘jauh dimata, dekat dihati?’
  • Orang yang mencintai kamu bertindak lebih seperti saudara daripada seperti seorang kekasih.
  • Orang yang mencintai kamu sering melakukan hal-hal yang SENGAL seperti menelefon kamu 100 kali dalam masa sehari. Atau mengejutkan kamu di tengah malam dengan mengirim SMS. Sebenarnya ketika itu dia sedang memikirkan kamu.
  • Orang yang mencintai kamu kadang-kadang merindukan kamu dan melakukan hal-hal yang membuat kamu pening kepala. Namun ketika kamu mengatakan tindakannya itu membuat kamu terganggu dia akan minta maaf dan tak akan melakukannya lagi.
  • Jika kamu memintanya untuk mengajarimu sesuatu maka ia akan mengajarimu dengan sabar walaupun kamu mungkin orang yang terbodoh di dunia! Bahkan dia begitu gembira kerana dapat membantu kamu. Dia tidak pernah mengelak dari menunaikan permintaan kamu walau sesukar mana permintaan mu.
  • Kalau kamu melihat handphone-nya maka nama kamu akan menghiasi sebahagian besar INBOX-nya. Dia masih menyimpan SMS-SMS dari kamu walaupun ia kamu kirim berbulan-bulan atau bertahun-tahun yang lalu. Dia juga menyimpan surat-surat kamu di tempat khas dan segala pemberian kamu menjadi benda-benda berharga buatnya.
  • Dan jika kamu cuba menjauhkan diri daripadanya atau memberi reaksi menolaknya, dia akan menyedarinya dan menghilang dari kehidupan kamu, walaupun hal itu membunuh hatinya.
  • Jika suatu saat kamu merindukannya dan ingin memberinya kesempatan dia akan ada menunggu kamu kerana sebenarnya dia tak pernah mencari orang lain, dia sentiasa menunggu kamu.
  • Orang yang begitu mencintaimu, tidak pernah memaksa kamu memberinya sebab dan alasan, walaupun hatinya meronta ingin mengetahui, kerana dia tidak mahu kamu terbeban dengan karenahnya. Saat kau pinta dia berlalu, dia pergi tanpa menyalahkan kamu, kerana dia benar-benar mengerti apa itu cinta.

  • “Pernah adakah orang yang berbuat seperti di atas kepada kamu? Jika ada, jangan pernah mensia-siakan orang tersebut… Kamu akan menyesal melakukannya!”

    Senin, 21 Mei 2012

    Gerhana Matahari Cincin




    Foto komposit yang diambil di Seoul, Korea Selatan hari ini menunjukkan fenomena gerhana matahari Anulus atau gerhana matahari cincin dari jam 6.23 pagi hingga 8.48 pagi. - Foto
    TOKYO – Gerhana matahari Anulus atau gerhana matahari cincin selama empat minit setengah, sejauh 240 hingga 300 kilometer dari Bumi dapat disaksikan di sekitar Asia Pasifik hingga barat Amerika Syarikat.

    Menurut Portal Pendidikan Sains Angkasa sebelum ini, gerhana matahari berlaku apabila bulan melintasi antara bumi dan matahari, serta melindungi secara keseluruhan atau sebahagian imej matahari daripada pencerap yang berada di bumi.

     Gerhana matahari Anulus berlaku apabila diameter ketara seperti bulan lebih kecil daripada cakera matahari menyebabkan matahari kelihatan seperti anulus (cincin) dan menyekat kebanyakan daripada cahaya matahari.

    Menurut portal itu, fasa anulus akan dapat dilihat dari kawasan pantai China, utara Taiwan, selatan Jepun dan bahagian barat Amerika Syarikat serta Kanada. Beribu-ribu orang di seluruh Asia menyaksikan keajaiban tersebut.



    Taguig City, Philippines


    Gerhana dapat dilihat jelas di sekitar Tokyo, sebelum melintasi rantau pasifik, ia betul-betul di bawah Pulau Aleutian Alaska dan sepanjang Oregon, California, Amerika Syarikat.

    Awan yang sedikit ketika gerhana bermula menyebabkan keadaan menjadi sempurna apabila ramai yang dapat menyaksikan gerhana dari awal hingga akhir. Kanak-kanak yang menyaksikan gerhana tersebut, Kaori Sasaki berkata, kejadian gerhana ini adalah sesuatu yang misteri dan ini kali pertama dia menyaksikan fenomena ini.

    Pihak Panasonic, salah sebuat pengeluar elektronik terbesar Jepun turut menghantar satu ekspedisi ke puncak Gunung Fuji bagi menyaksikan fenomena gerhana menggunakan peralatan berkuasa solar. Jurucakap syarikat tersebut berkata, matlamat utama mereka adalah untuk menyiarkan fenomena yang dianggap tercantik di dunia dari puncak tertinggi di Jepun.

    Bagaimanapun, nasib tidak menyebelahi penduduk di sekitar Hong Kong apabila beratus-ratus berkumpul di sepanjang pantai Kowloon, tidak dapat menyaksikan fenomena tersebut apabila terdapat awan tebal, yang menghalang pemandangan ketika keajaiban tersebut...

    Sabtu, 19 Mei 2012

    Ciri-ciri Kamu Lagi Jatuh CINTA :D

    Cinta itu indah.. Cinta sejuta rasanya.. ini saya mau memberi tau ciri-ciri kamu lagi jatuh CINTA


    1. Kamu melihat ada sesuatu yang berbeda dalam diri dia yang menarik untuk ditelusuri

    2. Merasa ada sesuatu yang menggelitik dari dalam diri kita
    3. Suka senyum-senyum atau ketawa-ketawa sendiri nggak jelas
    4. Suka curi-curi pandang ke arah target
    5. Kalo dia lagi ngeliat ke arah kita, jantung rasanya kayak mau copot
    6. Salah tingkah di depan dia
    7. Nggak sadar suka mempermalukan diri sendiri
    8. Berkeliaran di dekat dia terusss
    9. Suka ngelamun
    10. Mengkhayal yang indah-indah tentang kamu dan dia
    11. Nggak nafsu makan
    12. Mendadak jadi insomnia alias susah tidur
    13. Isi diarymu seputar dia, dia, dia, diaaaaa terusss
    14. Sering dengerin lagu mellow yang liriknya about love melulu
    15. Jadi care sama penampilan dan berusaha tampil keren terus di depan dia
    16. Seneng banget ngira-ngira lewat ramalan bintang
    17. Bentar-bentar ngaca
    18. Nyari tahu segalanya tentang dia, termasuk no telpon neneknya
    19. Deketin sobatnya, buka akses langsung ke dia
    20. Diam-2 motret dia pake HP terus kamu jadiin wallpaper
    21. Hobi nulis-2 namanya di setiap lahan kosong yang bisa kamu coretin
    22. Pelototin foto dia terusss
    23. Jadi ja’im berat kalo di deket dia
    24. Badan semerbak mewangi sana sini tralala trilili
    25. Kalo dia negur, rasanya kayak kesetrum
    26. Bela-belain bangun pagi buat bikin bekal untuk dikasih ke dia
    27. Nyimpenin sms dari dia
    28. Setia nunggu dia nelpon meskipun dia nggak janji mau nelpon
    29. Sok jual mahal kalo dideketin, tapi kalo dia nggak ada kelabakan sendiri
    30. Meng-iya kan apapun maunya dia, biarpun kamunya nggak suka
    31. Bilangnya Cuma nganggep temen, padahal mau kesengsem berat
    32. Pusing mikirin cara gimana ngajak dia nonton setelah sengaja beli tiket dua
    33. Rela nyisihin uang jajan untuk beli hadiah ulang tahun dia
    34. Nyari kartu valentine paling romantis buat dia
    35. Selalu memuji segala hal tentang dia
    36. Beli buku-buku psikologi tentang cinta dan dipraktekin satu-satu
    37. Satu senyuman dari dia bikin kamu mengira-ngira seribu maknanya
    38. Rajin sms-in kabar dia
    39. Pura-pura minjem buku padahal kita nggak perlu buku itu
    40. Minjemin CD terbaru supaya kamu ada alasan buat ke rumah dia ngambil CD
    41. Pas ketemu mata sama dia, muka serasa jadi kayak kepiting rebus
    42. Mati-matian nyari topik supaya obrolanmu nggak bisa basi kalo lagi sama dia
    43. Mencatat semua tanggal ketemuan, isi obrolan, dan resume-nya di diary
    44. Menyukai hal-hal yang dia sukai
    45. Jadi teman yang baik dan penuh perhatian saat dia lagi punya masalah
    46. Nggak mempedulikan apapun kekurangan dia
    47. Nggak bisa ngelupain dia sekalipun dia udah ngecewain berat
    48. Bener-bener sedih kalo dia lagi nggak ada
    49. Jadi anak paling rajin yang pernah dia temui
    50. Saat baca artikel ini, kamu jadi teringat pada seseorang. Pertanda kamu bener-bener lagi jatuh cinta!!!


    apakah kamu merasakan Ciri-ciri diatas ada pada diri kamu..?? :)

    Sekian dan terima kasih... Wassalamualaikum Wr.Wb.



    Pembaca yang baik selalu meninggalkan KOMENTAR. :D

    Jumat, 18 Mei 2012

    Ciri Ciri Anak Gaul 2012

    Anak Gaul?
    Bagaimana ciri-cirinya??
    Tawuran?
    Siapa yang tidak tahu apa tawuran? Tawuran mungkin sangat populer di Indonesia, terutama bagi para anak sekolah. Mungkin ingin dianggap hebat, berkuasa, keren, atau apalah. Tapi justru itu akan menyusahkan kita sendiri,. Luka-luka dan punya musuh contohnya. Anak Jaman sekarang mungkin menganggapnya gaul, padahal anak gaul itu sekarang suka bicara "Alhamdulillah yah..." bukan tawuran!!! Lalu bagaimana cara mengatasi aksi "Anak GAUL" yang suka tawuran? Yang pertama pastilah dimulai dari rumah, orang tua wajib memberikan pengertiannya. Selanjutnya sekolah. Anak jadi lebih baik jika sekolah di tempat yang baik pula. tapi mungkin itu juga belum pasti, karena anak sekarang sulit ditebak.

    minum minuman keras?

    buuuukkkaaaaaannn... itu salah besar.. mending minum es teh, coy!! sehat plus irit!!


    Narkoba???

    Ya Allah... Jangan jangan dech.. mending makan permen... murah!! Lalu Anak Gaul itu yang gimana???


     1. Rajin Ibadah Kata siapa anak yang suka sholat dan ngaji itu culun?? Justru mereka keren!! Selain keren, dapat pahala. Bukankah asyik????


     2. Belajar Kalo mau keren itu raihlah mimpi dan cita-citamu! jadilah juara tanpa narkoba!!! mungkin seperti itu kata iklan. Belajar bukan hanya di sekolah, di rumah, di mall, atau di mana pun juga bisa. Asal jangan belajar yang jelek jelek. Anak pintar itu bermenfaat. Meskipun anak kampung, kalo pinter juga bisa berguna bukan??? keren bukan cuma penampilan, tapi otak, hati, dan perasaan juga berperan.


     3. Membantu Orang Tua Ini yang paling asyik, selain jadi anak gaul, kita juga jadi makin dekat dengan orang yang kita sayang. lebih menguntungkan, entah buat kita ataupun buat orang tua kita. orang tua akan makin syang dan bangga pada kita. Mungkin itu sedikit saja ciri ciri yang bisa digambarkan. sesungguhnya masih banyak lagi yang lain, misalnya, saling menolong dengan siapa saja. berfikirlah yang lebih positif untuk lebih mendekatkan mu pada kesuksesan, jangan mudah putus asa, karena justru itu akan merugikan kita. Kalau kata D'Masiv "Jangan Menyerah" Kata anak jaman sekarang,, Jadilah SE SU A TU.. Alhamdulillah yaaaaahhh.... ^,^

    Kamis, 17 Mei 2012

    4 Cara Hack Facebook dan Cara Mencegahnya

    Banyak sekali blog atau forum yang membahas cara hack facebook, nah kali ini saya juga mau ikut-ikutan membahas tentang 4 metode membobol atau meng-hack akun facebook yang umum digunakan berikut dengan cara mengantisipasinya atau mencegahnya agar kita semua bisa lebih berhati-hati.
             Facebook merupakan layanan jejaring sosial paling popular di indonesia selain twitter, data februari 2009 saja penggunanya sudah 1,5 jutaan, data terakhir pengguna akun facebook saya sendiri belum tahu. Pembobolan akun facebook kian marak saja, beberapa akun facebook milik teman saya sendiri sudah kena hack, allhamdulillah punya saya enggak . Nah, langsung saja berikut ini 4 cara hack facebook yang biasanya digunakan dan juga cara mencegah agar akun facebook anda tidak kena hack :


    1 Cara hack facebook dengan metode fake login:

    Cara ini paling banyak digunakan dan terbukti efektif untuk meng-hack facebook, sebenarnya metodenya simple saja, kita tinggal membuat halaman login palsu yang kemudian kita upload ke sebuah website bahkan website gratisan pun bisa, kemudian kita pancing pengguna facebook agar menuju halaman login facebook palsu tersebut, cara memancing pengguna facebook pun ber macam macam bisa lewat email palsu yang mengatasnamakan facebook, link login palsu dan metode social engineering lainnya. Cara mencegah hack facebook dengan metode ini : sebelum anda login atau memasukkan username dan password anda pastikan bahwa alamat url tersebut benar, jika anda tidak yakin buka saja sebuah jendela baru, masukan alamat facebook (http://www.facebook.com) dan login melalui jendela tersebut. pastikan keaslian email yang mengatasnamakan facebook yang memancing anda agar login facebook yang masuk ke inbox anda, atau abaikan saja email tersebut.



    2 Cara hack facebook dengan network sniffing:

    Bagi anda pengguna facebook yang menggunakan koneksi internet yang juga digunakan banyak orang seperti warnet atau koneksi internet di kampus atau tempat umum atau hotspot, apalagi yang gratisan harap berhati-hati. cara hack facebook dengan metode ini cukup mudah, berbekal software packet sniffer yang sangat mudah di download dan digunakan untuk memantau dan menyimpan paket lalu lintas jaringan, seseorang bisa dengan mudah membobol akun facebook dengan memanfaatkan paket data yang tersimpan tadi. cara menghindari agar akun facebook anda tidak kena hack dengan cara ini adalah dengan berhati-hati saat mengakses facebook, pastikan warnet atau hotspot area yang anda gunakan benar-benar aman.



    3 Cara hack facebook dengan keylogger:

    Kembali lagi bagi anda yang menggunakan akses internet dari warnet atau hotspot dan mungkin juga di kampus atau di kantor harap berhati-hati. cara hack facebook dengan metode ini juga cukup mudah, tinggal pasang software keylogger yang berfungsi untuk merekam aktifitas penggunaan keyboard dan kemudian menggunakan data tersebut untuk mendapatkan username dan password facebook. seseorang bisa saja memasang software keylogger ke laptop atau pc anda atau menyebar trojan kedalam komputer di dalam sebuah jaringan komputer yang tidak aman. cara mencegahnya : pastikan antivirus pada komputer anda selalu up to date.



    4 Cara hack facebook dengan metode bruteforce:

    Cara hack facebook dengan metode ini adalah cara paling bodoh untuk membobol facebook dan biasanya paling terakhir digunakan, karena membutuhkan waktu yang tidak singkat. metode hacking facebook dengan cara ini adalah dengan menggunakan software bruteforce untuk menebak-nebak password facebook sebuah akun dari sebuah file dictionary / kamus atau juga character generator. cara mencegah hack facebook dengan metode ini adalah dengan melindungi alamat email yang anda gunakan untuk login facebook, caranya bisa bermacam-macam, anda bisa memisah antara email untuk umum dan email untuk login facebook dan tidak menampilkannya di halam profil facebook anda. Nah, dari beberapa cara hack facebook dan pencegahannya di atas semoga anda lebih berhati-hati, untuk lebih detail mengenai tiap metode atau cara yang saya sebutkan di atas akan saya bahas di postingan saya yang selanjutnya, semoga bermanfaat dan semoga akun facebook anda tidak kena hack . :)


    Sekian Terima Kasih... :)

    Rabu, 16 Mei 2012

    Cerita Lucu :D


    Cerita lucu 1

    Kejahatan Saat Tahun Baru

    Hari ini adalah Tahun Baru dan hakim sedang dalam suasana hati yang gembira saat ia bertanya kepada tahanan, "Anda dituntut karena tuduhan apa?" "Melakukan belanja Tahun Baru terlalu awal", jawab terdakwa. "Itu bukan suatu pelanggaran", kata hakim. "Seberapa awal anda melakukan belanja?" "Sebelum toko dibuka Pak Hakim." "Lalu dimana letak salahnya Jaksa Penuntut???" tanya hakim itu Jaksa Penuntut melongo dengan wajah tak percaya...


    Cerita Lucu 2

    DO'A INGIN NAIK GAJI

    Edisi Infotainment: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada jauhkahlah gosipnya....

    Edisi Pak Tarno: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada tolong dibantu ya....!! Binsalabim jadi apa Prokk... Prokk... Proookk.....

    Edisi ngotot: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada tolong diadakan...Tolong Tuhan wujudkanlah....

    Edisi Bang Haji Rhoma Irama: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada TERR...LAA....LLLUUUUU.......

    Edisi Penipu: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada tolong isi pulsa Mama, Mama lagi dijalan...

    Edisi SBY: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada saya hanya bisa prihatin...

    Edisi Nawar: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada tolong jam kerjanya dikurangin....

    Edisi Bondan ft Fade2Black: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada ya sudahalahhh....

    Edisi OVJ: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, kalau tidak ada kita demo langsung ke Te...Kaa....Peee.......

    Edisi Aa Gym: Ya Tuhan, kalau ada kenaikan gaji segerakanlah, jagalah hati.. jangan kau nodai...


    Cerita Lucu 3

    Nenek Genit

    Seorang nenek genit masuk ke BI (Bank Indonesia) dgn sekoper uang.. Ia minta dipertemukan dgn Gubernur BI
    Nenek : "Saya akan buka rekening, dgn simpanan jumlah yg sangat besar!"......
    Staff BI ragu, tp akhirnya membawa si nenek ke ruangan Gubernur BI..
    GBI: "Brp banyak uang yg akan disimpan?" Sambil meletakkan koper uang di meja,
    Nenek: "Rp. 1 milyar!! Tunai !!" Penasaranlah Pak GBI,
    GBI: "Maaf, saya agak terkejut.. Dari mana ibu dapat uang tunai sebanyak ini?"
    Nenek: "Saya menang tebak-tebakan.."
    GBI: "Menebak macam apa, kok taruhannya besar sekali?"
    Nenek: "Mau contoh? Saya yakin telur burungmu bentuknya kotak!"
    GBI: "Apa?? Ini tebakan paling konyol yg pernah saya dengar.. Anda tak mungkin menang dgn tebakan seperti itu!"
    Nenek: "Anda Berani bertaruh?"
    GBI: "Siapa takut!! Saya bertaruh Rp. 50juta, krn saya tahu telur saya tdk kotak!"
    Nenek: "Ok, ini menyangkut uang gede.. Bisa saya ajak pengacara ke sini besok jam 10 pagi?"
    GBI: "Silahkan saja!" Malamnya
    GBI, ia berdiri telanjang di depan cermin dan memastikan telurnya tidak kotak.. Sampai akhirnya dia yakin telurnya benar-benar bulat, tidak kotak.. Maka ia yakin besok bakal menang dan mendapatkan Rp. 50juta.. Tepat jam 10.00 pagi, nenek itu dtg dgn pengacara ternama dan terkenal.. Kemudian ia mengulang kesepakatan kemarin..
    Nenek: "Rp. 50juta untuk tebakan telur burungmu yg kotak?" Mengangguk setuju,
    GBI: "Okay!!" Nenek itu minta Gubernur buka celana spy semua bisa melihat bentuk telurnya..
    Nenek meraih telur Gubernur dan merabanya...
    GBI: "Yah, tak apalah.. Uang Rp. 50juta tidak kecil.. Biar ibu yakin telur saya tdk kotak.." Pada detik yg sama saat nenek itu meraba telur Gubernur, pengacaranya terlihat lemas sambil membentur-benturkan kepalanya ke dinding.. 
    GBI: "Ada apa dengan pengacara itu?" 
    Nenek ini menjawab kalem, 
    Nenek: "Ndak apa2.. Saya cuma bertaruh dengannya Rp.250 juta, bahwa jam 10.00 pagi ini saya bisa memegang telur Gubernur BI..!!"

    Tombol Share to Facebook and Twitter for Posting

    Saya ingin berbagi script Tombol Share to Facebook and Twitter ke sahabat Blogger dimanapun berada. Saya Harap ga telat yah kalau saya ingin share script ini ke sahabat semuanya dan ga usah panjang lebar langsung aja Saya jelaskan. Langkah pertama seperti biasa,:


    1. Sahabat login ke blog sahabat masing-masing, lalu
    2. Masuk ke Dashbor -> Rancangan -> Edit HTML, lalu
    3. Beri tanda centang pada kotak Expand Template Widget, lalu
    4. Copy paste aja langsung kode dibawah ini

    -----------

    <data:post.body>
    </data:post.body><br />
    <a expr:href="&quot;http://www.facebook.com/share.php?u=&quot;+data:post.url" expr:title="&quot;click to share on facebook: &quot;+data:post.title" href="http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=2000950695156853141" rel="nofollow" target="_blank"><img alt="share on facebook" border="0" src="http://a1.sphotos.ak.fbcdn.net/hphotos-ak-ash4/248201_1697835697466_1585097502_31289077_2168273_n.jpg" style="padding: 1px;" /></a><a class="twitter-share-button" expr:data-url="data:post.url" expr:title="&quot;share on twitter: &quot;+data:post.title" href="http://twitter.com/share" rel="nofollow" target="_blank"><img alt="share on twitter" border="0" src="http://a7.sphotos.ak.fbcdn.net/hphotos-ak-ash4/248296_1697835577463_1585097502_31289076_8125643_n.jpg" style="padding: 1px;" /></a>

    Selamat mencoba..... :)



    Selasa, 15 Mei 2012

    Membuat Kotak Kode Script/HTML Saat Memposting

    Assalamualaikum wr wb.
    sobat blogger yg saya akan membahas membuat kotak Kode Script/ HTML Saat Memposting. Pasti diantara blogger" belum pada tau maupun bisa untuk memperindah script yg sobat posting. Coba kita langsung mempaktekan untuk membuat kotak script/html saat memposting, silahkan pilih sesukamu :)
    • Solid Border 

    <div style="border: 2px #006400 solid; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div> 

    • Ridge Border
    <div style="border: 2px #006400 ridge; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div>

    • Groove Border
    <div style="border: 2px #006400 ridge; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div> 
    • Insert Border

    <div style="border: 2px #006400 inset; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div>  
    • Dotted Border

    <div style="border: 2px #006400 dotted; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div>

    • Double Border

    <div style="border: 2px #006400 double; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI</div>

    • Dashed Border

    <div style="border: 2px #006400 dashed; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI </div>

    • Border dengan scroll, lebar dan tinggi

    <div style="border: 2px #006400 solid; padding: 10px; background-color: #82CAFA; overflow: auto; height: 50px; width: 300px; text-align: left;"> PASTE ATAU TULIS KODE/SCRIPTNYA DISINI </div>


    Keterangan
    -Tulisan 'Berwarna Merah' : Silahkan ganti dengan Kode/HTML yg sobat inginkan....
    -Warna bisa di ganti sesuai selera.
    terima kasih.. :)



    Senin, 14 Mei 2012

    Sejarah Internet

    Dikutip dari
    http://members.tripod.com/octa_haris/internet.html
    A.Internet
    1.Pengertian Internet
    Internet dapat diartikan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu
    menghubungkan pemakai komputer dari suatu negara ke negara lain di seluruh dunia,
    dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis
    hingga yang dinamis dan interaktif.
    2. Sejarah internet
    Berikut sejarah kemunculan dan perkembangan internet.
    Sejarah intenet dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S.
    Defense Advanced Research Projects Agency(DARPA) memutuskan untuk
    mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer
    sehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama
    ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu
    sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.
    Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang ia ciptakan
    setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu mudah sehingga langsung
    menjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @juga diperkenalkan sebagai lambang
    penting yang menunjukkan "at" atau "pada". Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET
    mulai dikembangkan ke luar Amerika Serikat. Komputer University College di London
    merupakan komputer pertama yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan
    Arpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob
    Kahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal
    pemikiran internet. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex.
    Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil
    mengirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun
    kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk
    sebuah jaringan atau network. Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin,
    menciptakan newsgroups pertama yang diberi nama USENET. Tahun 1981 France
    Telecom menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, dimana
    orang bisa saling menelpon sambil berhubungan dengan video link.
    Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari semakin banyak, maka
    dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan. Pada tahun 1982
    dibentuk Transmission Control Protocol atau TCP dan Internet Protokol atau IP yang kita
    kenal semua. Sementara itu di Eropa muncul jaringan komputer tandingan yang dikenal
    dengan Eunet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara-negara Belanda,
    Inggris, Denmark dan Swedia. Jaringan Eunet menyediakan jasa e-mail dan newsgroup
    USENET.
    Untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang ada, maka pada tahun 1984
    diperkenalkan sistem nama domain, yang kini kita kenal dengan DNS atau Domain
    Name System. Komputer yang tersambung dengan jaringan yang ada sudah melebihi
    1000 komputer lebih. Pada 1987 jumlah komputer yang tersambung ke jaringan
    melonjak 10 kali lipat manjadi 10.000 lebih.
    Tahun 1988, Jarko Oikarinen dari Finland menemukan dan sekaligus memperkenalkan
    IRC atau Internet Relay Chat. Setahun kemudian, jumlah komputer yang saling
    berhubungan kembali melonjak 10 kali lipat dalam setahun. Tak kurang dari 100.000
    komputer kini membentuk sebuah jaringan. Tahun 1990 adalah tahun yang paling
    bersejarah, ketika Tim Berners Lee menemukan program editor dan browser yang bisa
    menjelajah antara satu komputer dengan komputer yang lainnya, yang membentuk
    jaringan itu. Program inilah yang disebut www, atau Worl Wide Web.
    Tahun 1992, komputer yang saling tersambung membentuk jaringan sudah melampaui
    sejuta komputer, dan di tahun yang sama muncul istilah surfing the internet. Tahun
    1994, situs internet telah tumbuh menjadi 3000 alamat halaman, dan untuk pertama
    kalinya virtual-shopping atau e-retail muncul di internet. Dunia langsung berubah. Di
    tahun yang sama Yahoo! didirikan, yang juga sekaligus kelahiran Netscape Navigator
    1.0.
    3. Manfaat internet
    Secara umum ada banyak manfaat yang dapat diperoleh apabila seseorang mempunyai
    akses ke internet .Berikut ini sebagian dari apa yang tersedia di internet: 1. Informasi
    untuk kehidupan pribadi :kesehatan, rekreasi, hobby, pengembangan pribadi, rohani,
    sosial. 2. Informasi untuk kehidupan profesional/pekerja :sains, teknologi, perdagangan,
    saham, komoditas, berita bisnis, asosiasi profesi, asosiasi bisnis, berbagai forum
    komunikasi.
    Satu hal yang paling menarik ialah keanggotaan internet tidak mengenal batas negara,
    ras, kelas ekonomi, ideologi atau faktor faktor lain yang biasanya dapat menghambat
    pertukaran pikiran. Internet adalah suatu komunitas dunia yang sifatnya sangat
    demokratis serta memiliki kode etik yang dihormati segenap anggotanya. Manfaat
    internet terutama diperoleh melalui kerjasama antar pribadi atau kelompok tanpa
    mengenal batas jarak dan waktu.
    Untuk lebih meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Indonesia, sudah waktunya
    para profesional Indonesia memanfaatkan jaringan internet dan menjadi bagian dari
    masyarakat informasi dunia.
    B. Web Site atau Situs
    1.Pengertian Web Site atau Situs
    Situs dapat diartikan sebagai kumpulan halaman-halaman yang digunakan untuk
    menampilkan informasi, gambar gerak, suara, dan atau gabungan dari semuanya itu
    baik yang bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan
    yang saling terkait dimana masing-masing dihubungkan dengan link-link.
    2. Unsur-Unsur Web Site atau Situs
    Untuk membangun situs diperlukan beberapa unsur yang harus ada agar situs dapat
    berjalan dengan baik dan sesuai yang diharapkan. Unsur-unsur yang harus ada dalam
    situs antara lain:
    a. Domain Name Domain name atau biasa disebut nama domain adalah alamat
    permanen situs di dunia internet yang digunakan untuk mengidentifikasi sebuah situs
    atau dengan kata lain domain name adalah alamat yang digunakan untuk menemukan
    situs kita pada dunia internet. Istilah yang umum digunakan adalah URL. Contoh sebuah
    URL adalah http://www.octa_haris.tripod.com--dapat juga tanpa www--
    Ada banyak macam nama domain yang dapat kita pilih sesuai dengan keinginan.
    Berikut beberapa nama domain yang sering digunakan dan tersedia di internet:
    1. Generic Domains(gTLDs)
    Merupakan domain name yang berakhiran
    dengan .Com .Net .Org .Edu .Mil atau .Gov. Jenis domain ini sering juga disebut top
    level domain dan domain ini tidak berafiliasi berdasarkan negara, sehingga siapapun
    dapat mendaftar.
    Ø.com : merupakan top level domain yang ditujukan untuk kebutuhan "commercial".
    Ø.edu : merupakan domain yang ditujukan untuk kebutuhan dunia pendidikan
    (education)
    Ø.gov : merupakan domain untuk pemerintahan (government)
    Ø.mil : merupakan domain untuk kebutuhan angkatan bersenjata (military)
    Ø.org : domain untuk organisasi atau lembaga non profit (Organization).
    2. Country-Specific Domains (ccTLDs)
    Yaitu domain yang berkaitan dengan dua huruf ekstensi, dan sering juga disebut second
    level domain, seperti .id(Indonesia), .au(Australia), .jp(Jepang) dan lain lain. Domain ini
    dioperasikan dan di daftarkan dimasing negara. Di Indonesia, domain-domain ini
    berakhiran, .co.id, .ac.id, .go.id, .mil.id, .or.id, dan pada akhir-akhir ini ditambah dengan
    war.net.id, .mil.id, dan web.id. Penggunaan dari masing-masing akhiran tersebut
    berbeda tergantung pengguna dan pengunaannya, antara lain:
    Ø.co.id : Untuk Badan Usaha yang mempunyai badan hukum sah
    Ø.ac.id : Untuk Lembaga Pendidikan
    Ø.go.id : Khusus untuk Lembaga Pemerintahan Republik Indonesia
    Ø.mil.id : Khusus untuk Lembaga Militer Republik Indonesia
    Ø.or.id : Untuk segala macam organisasi yand tidak termasuk dalam kategori
    "ac.id","co.id","go.id","mil.id" dan lain
    Ø.war.net.id : untuk industri warung internet di Indonesia
    Ø.sch.id : khusus untuk Lembaga Pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan
    seperti SD, SMP dan atau SMU
    Ø.web.id : Ditujukan bagi badan usaha, organisasi ataupun perseorangan yang
    melakukan kegiatannya di Worl Wide Web.
    Nama domain dari tiap-tiap situs di seluruh dunia tidak ada yang sama sehingga tidak
    ada satupun situs yang akan dijumpai tertukar nama atau tertukar halaman situsnya.
    Untuk memperoleh nama dilakukan penyewaan domain, biasanya dalam jangka
    tertentu(tahunan).
    b. Hosting
    Hosting dapat diartikan sebagai ruangan yang terdapat dalam harddisk tempat
    menyimpan berbagai data, file-file, gambar dan lain sebagainya yang akan ditampilkan
    di situs. Besarnya data yang bisa dimasukkan tergantung dari besarnya hosting yang
    disewa/dipunyai, semakin besar hosting semakin besar pula data yang dapat
    dimasukkan dan ditampilkan dalam situs.
    Hosting juga diperoleh dengan menyewa. Besarnya hosting ditentukan ruangan
    harddisk dengan ukuran MB(Mega Byte) atau GB(Giga Byte).Lama penyewaan hosting
    rata-rata dihitung per tahun. Penyewaan hosting dilakukan dari perusahaan-perusahaan
    penyewa web hosting yang banyak dijumpai baik di Indonesia maupun Luar Negri.
    c. Scripts/Bahasa Program
    Adalah bahasa yang digunakan untuk menerjemahkan setiap perintah dalam situs yang
    pada saat diakses. Jenis scripts sangat menentukan statis, dinamis atau interaktifnya
    sebuah situs. Semakin banyak ragam scripts yang digunakan maka akan terlihat situs
    semakin dinamis, dan interaktif serta terlihat bagus. Bagusnya situs dapat terlihat
    dengan tanggapan pengunjung serta frekwensi kunjungan.
    Beragam scripts saat ini telah hadir untuk mendukung kualitas situs. Jenis jenis scripts
    yang banyak dipakai para designer antara lain HTML, ASP, PHP, JSP, Java Scripts,
    Java applets dsb. Bahasa dasar yang dipakai setiap situs adalah HTML sedangkan ASP
    dan lainnya merupakan bahasa pendukung yang bertindak sebagai pengatur dinamis,
    dan interaktifnya situs.
    Scripts ASP, PHP, JSP atau lainnya bisa dibuat sendiri, bisa juga dibeli dari para penjual
    scripts yang biasanya berada di luar negri. Harga Scripts rata-rata sangat mahal karena
    sulitnya membuat, biasanya mencapai puluhan juta. Scripts ini biasanya digunakan
    untuk membangun portal berita, artikel, forum diskusi, buku tamu, anggota organisasi,
    email, mailing list dan lain sebagainya yang memerlukan update setiap saat. Khusus
    Jilbab Online menggunakan bahasa ASP(Active Server Pages).
    d. Design Web
    Setelah melakukan penyewaan domain dan hosting serta penguasaan scripts, unsur
    situs yang paling penting dan utama adalah design. Design web sangat menentukan
    kualitas dan keindahan situs. Design sangat berpengaruh kepada penilaian pengunjung
    akan bagus tidaknya sebuah web site.
    Untuk membuat situs biasanya dapat dilakukan sendiri atau menyewa jasa web
    designer. Saat ini sangat banyak jasa web designer, terutama di kota-kota besar. Perlu
    diketahui bahwa kualitas situs sangat ditentukan oleh kualitas designer. Semakin
    banyak penguasaan web designer tentang beragam program/software pendukung
    pembuatan situs maka akan dihasilkan situs yang semakin berkualitas, demikian pula
    sebaliknya. Jasa web designer ini yang umumnya memerlukan biaya yang tertinggi dari
    seluruh biaya pembangunan situs dan semuanya itu tergantu ng kualitas designer.
    e. Publikasi
    Keberadaan situs tidak ada gunanya dibangun tanpa dikunjungi atau dikenal oleh
    masyarakat atau pengunjung internet. Karena efektif tidaknya situs sangat tergantung
    dari besarnya pengunjung dan komentar yang masuk. Untuk mengenalkan situs kepada
    masyarakat memerlukan apa yang disebut publikasi atau promosi.
    Publikasi situs di masyarakat dapat dilakukan dengan berbagai cara seperti dengan
    pamlet-pamlet, selebaran, baliho dan lain sebagainya tapi cara ini bisa dikatakan masih
    kurang efektif dan sangat terbatas. cara yang biasanya dilakukan dan paling efektif
    dengan tak terbatas ruang atau waktu adalah publikasi langsung di internet melalui
    search engine-search engine(mesin pencari, spt : Yahoo, Google, Search Indonesia,
    dsb)
    Cara publikasi di search engine ada yang gratis dan ada pula yang membayar. Yang
    gratis biasanya terbatas dan cukup lama untuk bisa masuk dan dikenali di search engine
    terkenal seperti Yahoo atau Google. Cara efektif publikasi adalah dengan membayar,
    walaupun harus sedikit mengeluarkan akan tetapi situs cepat masuk ke search engine
    dan dikenal oleh pengunjung.
    3. Pemeliharaan Web Site atau Situs
    Untuk mendukung kelanjutan dari situs diperlukan pemeliharaan setiap waktu sesuai
    yang diinginkan seperti penambahan informasi, berita, artikel, link, gambar atau lain
    sebagainya. Tanpa pemeliharaan yang baik situs akan terkesan membosankan atau
    monoton juga akan segera ditinggal pengunjung.
    Pemeliharaan situs dapat dilakukan per periode tertentu seperti tiap hari, tiap minggu
    atau tiap bulan sekali secara rutin atau secara periodik saja tergantung kebutuhan(tidak
    rutin). Pemeliharaan rutin biasanya dipakai oleh situs-situs berita, penyedia artikel,
    organisasi atau lembaga pemerintah. Sedangkan pemeliharaan periodik bisanya untuk
    situs-situs pribadi, penjualan/e-commerce, dan lain sebagainya...
    SEKIAN DAN TERIMA KASIH :)